Pages

Thursday, November 22, 2018

Vakum Menyanyi, Ini Pesan Raisa untuk Para Penggemarnya

Raisa menyadari malam itu sangat emosional. Pasalnya, di kondisi dirinya yang sedang hamil, ia harus mengambil keputusan untuk meninggalkan sementara para penggemarnya untuk fokus di kehidupan pribadinya.

"Dan mungkin aku kelihatan sangat emosional di atas panggung karena aku emg emo, terus karena hormon ya, terus yang ketiga kayak orang LDR-an. Masih akan ketemu lagi, cuma gimana kalau gak bisa ketemu walau singkat banget, cuma pasti rasanya pasti sedih, aku juga ngerasain hal yang sama," beber Raisa.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita nya kurang lengkap buka aja link yang disamping https://ift.tt/2R4BTPW

No comments:

Post a Comment