Pages

Friday, December 21, 2018

Kriss Hatta Bicara Soal Dugaan Billy Syahputra Diguna-guna Hilda Vitria

Liputan6.com, Jakarta Diterpa berbagai masalah, jalinan cinta Billy Syahputra dan Hilda Vitria tak pernah meredup. Sebaliknya, hubungan dua sejoli ini justru semakin erat. Hal ini membuat warganet menduga bahwa Billy Syahputra telah diguna-guna oleh Hilda Vitria. Kriss Hatta sebagai orang yang pernah dekat dengan Hilda tak setuju dengan persepsi itu.

Menurut Kriss Hatta, tak ada unsur guna-guna dalam kisah cinta Hilda Vitria dan Billy Syahputra. Hanya saja, ada yang salah dari cara Billy dalam mencintai seorang wanita. 

"Enggak ah bukan karena pelet. Karena si laki-laki ini tidak bisa memberikan porsi ketika mencintai orang, jangan ngasih 100 persen, dia ngasih seratus persen," jelasnya saat jumpa pers di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (21/12/2018).

"Coba dia kasih hatinya hanya 40 persen, mungkin akal dan logika dia masih bisa bermain. Dia ini sudah pake perasaan, seharusnya pakai logika dan akal. Hanya salah penempatan saja," sambung Kriss Hatta.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita nya kurang lengkap buka aja link yang disamping http://bit.ly/2SevW3G

No comments:

Post a Comment